GEOGRAFIS
Desa Legoksayem memiliki luas wilayah 159, 37 Ha. Kondisi geografis Desa Legoksayem berada di daerah dataran tinggi dengan rata-rata suhu harian 12 C-23 C. Dengan luas wilayah 159 ha dan berada di daerah dataran tinggi sehingga sangat memungkinkan mata pencaharian utama penduduknya sebagai petani sayur seperti Kentang,Kobis,wortel dan lainnya.
BATAS WILAYAH
Adapun batas administrasi Desa Legoksayem sebagai berikut :
UTARA | DESA PENANGGUNGAN-DESA KASIMPAR |
TIMUR | DESA GROGOL |
SELATAN | DESA SARWODADI |
BARAT | DESA JATILAWANG |
DATA ORBITASI
Jarak dari Pusat Pemerintahan Kecamatan | 8,2 km |
Jarak dari Pusat Pemerintahan Kota/Kabupaten | 44 km |
Jarak dari Pusat Pemerintahan Provinsi | 110 km |